Manfaat Kegiatan
- Working Experience
Mendapatkan pengalaman kerja secara nyata dan mengenal budaya serta lingkungan kerja secara langsung di BUMN. - Learn, Growth, Contribute
Mengikuti PMMB dapat belajar hal baru, meningkatkan pengetahuan, mengembangkan kapasitas melalui experience budaya serta lingkungan kerja secara langsung di BUMN. - Sertifikat Program
Di akhir kegiatan magang peserta akan mendapatkan sertifikat industri atau sertifikat kompetensi. - Uang Saku
Benefit lain dari mengikuti PPMB, peserta akan mendapatkan uang saku selama magang berlangsung.
Persyaratan Umum:
- Mahasiswa D2/D3/D4/S1/S2
- Laki-laki/Perempuan
- IPK Minimal 2,75
- Sehat Jasmani dan Rohani
- Tidak menuntut untuk menjadi Pegawai Tetap (Non Pre-Recruitment)
- Bersedia melaksanakan kegiatan magang di perusahaan selama minimal 6 bulan
Persyaratan khusus:
- Lulus seleksi dari perguruan tinggi
- Pakta Integritas
- CV
- Transkrip Nilai
- Kartu Tanda Mahasiswa
Petunjuk Pendaftaran:
- Membuat Pakta Integritas yang ditandatangani di atas materai Rp. 10.000 dan disetujui oleh Dosen Wali serta Kaprodi ()
- Membuat Surat Keterangan Kelakuan Baik ()
Isi form lalu serahkan ke bidang kemahasiswaan FSI (Ibu Noval: +62 817-7071-5917) - Scan dokumen yang diperlukan untuk pendaftaran lalu unggah dan isi form melalui tautan berikut: s.id/DAFTARPMMB2022
- Batas pengisian form pendaftaran sampai dengan 15 Agustus 2022